Saturday, May 18

Tag: Rusia

HMI Komisariat Ekonomi Airlangga: Gagas Diskusi Perekonomian Indonesia atas Konflik Rusia dan Ukraina
Nasional

HMI Komisariat Ekonomi Airlangga: Gagas Diskusi Perekonomian Indonesia atas Konflik Rusia dan Ukraina

Surabaya - Himpunan Mahasiswa Islam Cabang Surabaya Komisariat Ekonomi Airlangga mengadakan kajian bertajuk “Konflik Rusia-Ukraina: Dampak dan Peluang Bagi Perekonomian Indonesia”. Kajian ini diinisiasi oleh Bidang Kewirausahaan dan Pengembangan Profesi dengan mengundang 2 pematik diskusi, Drs. Ec. Ahmad Cholis Hamzah, M.Sc. (Anggota Dewan Pakar IKA Universitas Airlangga 2021-2025) dan Wijianto S.E (S-2 Magister Perencanaan dan Kebijakan Pembangunan Universitas Indonesia) pada hari Jumat (11/03/2022) melalui aplikasi Zoom meeting. Diskusi dilatarbelakangi oleh adanya konflik yang terjadi di Kawasan Eropa Timur antara Rusia – Ukraina, yang dikaji dari sisi Perekonomian. Sebagai seorang Mahasiswa dan Kader HMI, kajian ini merupakan salah satu bentuk pengimplementasian sebagai seorang...
Sudah Seminggu Invasi Rusia atas Ukraina, Apa yang dicapai ?
Internasional

Sudah Seminggu Invasi Rusia atas Ukraina, Apa yang dicapai ?

JatimInstitute - Invasi Rusia ke Ukraina memasuki minggu kedua pada Kamis (3/3/2022). Kegagalan taktis tampak sejauh ini dengan kekuatan serangan utamanya terhenti selama berhari-hari di jalan raya utara Kiev dan kemajuan lainnya dihentikan di pinggiran kota itu, dibom ke tanah kosong. Terlepas dari rencana pertempuran awal yang dikatakan negara-negara Barat ditujukan untuk menggulingkan pemerintah Kiev dengan cepat, Rusia sejauh ini hanya merebut satu kota Ukraina - pelabuhan Kherson di selatan Sungai Dnipro, yang dimasuki tank-tanknya pada hari Rabu kemarin. “Badan utama pasukan besar Rusia yang maju ke Kiev tetap berada lebih dari 30 km dari pusat kota yang telah tertunda oleh perlawanan Ukraina yang gigih, kerusakan mekanis dan kemacetan,” kata Kementerian Pertahanan Inggris da...